1.
Tempat
pemeliharaan koi
Tempatkan
koi dikolam semen, dan kolam tanah. Pemeliharan koi dalam aquarium tdk
dianjurkan karena ikan koi membutuhkan area berenang yg luas dan dalam. Selain
itu keindahan koi terletak pada punggungnya yang kaya warna, sehingga bila
dipelihara dalam aquarium keindahan warna koi tidak tidak terlihat secara
maksimal. Kolam ikan koi dianjurkan berukuran minimal luas 1,2x2m dengan
kedalaman 1m – 1,5m, dengan tinggi minimal 30cm dari bibir kolam untuk mencegah
koi melompat kelur. Jika kolam terlalu dangkal, tubuh koi akan sering terkena
sinar ultraviolet yg dihasilkan oleh sinar matahari yang dpt membuat warnah
memudar dan pertumbuhan koi bisa terhambat.